PENGARUH PENJUALAN PAKAIAN WANITA MELALUI ONLINE PADA GROUP BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP MINAT BELI MAHASISWA (STUDI PADA MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS BENGKULU PENGGUNA BLACKBERRY)

Sari , Reva Puslena and Khairil , Buldani and Rasiana , Br. Saragih (2014) PENGARUH PENJUALAN PAKAIAN WANITA MELALUI ONLINE PADA GROUP BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP MINAT BELI MAHASISWA (STUDI PADA MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS BENGKULU PENGGUNA BLACKBERRY). Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
I,II,III,III-14-rev.FS.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (774kB)
[img] Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,III-14-rev.FS.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul “ Pengaruh penjualan pakaian wanita melalui online pada group blackberry messenger terhadap minat beli mahasiswa (Studi pada mahasiswa ilmu komunikasi universitas bengkulu pengguna blackberry). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penjualan penjualan pakaian melalui online pada blackberry messenger terhadap minat beli mahasiswa. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan metode simple random sampling dan di dapat 31 orang responden. Pengumpulan data dilakukan melalui teknik penyebaran kuesioner. Teknik analisis data menggunakan bantuan pengukuran dengan skala likert, dan menggunakan rumus Linier sederhana dan uji t. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa ada pengaruh penjualan pakaian wanita melalui online pada blackberry messenger terhadap minat beli mahasiswa. Hal ini di buktikan dengan, analisis linier sederhana di peroleh Y=229,37829 – 0,0138545 X dan berdasarkan analisa hasil perhitungan ttest di dapat thitung= 3,44 lebih besar dari ttabel = 1,6775 pada taraf signifikan 5%. Ini berarti hipotesis kerja pada penelitian diterima, yaitu ada pengaruh penjualan pakaian penjualan pakaian wanita melalui online pada blackberry messenger terhadap minat beli mahasiswa.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Faculty of Social & Politics Science > Department of Communication
Depositing User: 033 Darti Daryanti
Date Deposited: 23 Dec 2014 10:49
Last Modified: 23 Dec 2014 10:49
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/10147

Actions (login required)

View Item View Item