HUBUNGAN SIKAP, PENGARUH TEMAN DAN PROSPEK LULUSAN TERHADAP MINAT MAHASISWI DALAM PENGAMBILAN STUDI PADA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS BENGKULU

Zhella, Sonya and Sulistya , Wardaya and Purwaka, Purwaka (2014) HUBUNGAN SIKAP, PENGARUH TEMAN DAN PROSPEK LULUSAN TERHADAP MINAT MAHASISWI DALAM PENGAMBILAN STUDI PADA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
IV,V,VI,LAMP,III-14-son.FS.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (6MB)
[img] Archive (Thesis)
I,II,III,III-14-son.FS.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variabel Sikap, pengaruh teman dan prospek lulusan dengan minat mahasiswi dalam mengambil studi pada FMIPA. Untuk menjelaskan korelasi antar variabel menggunakan teori fakta sosial. Metode yang digunakan adalah kuantitatif. Untuk meneliti hubungan variabel digunakan korelasi product moment. Responden ditentukan dengan menggunakan teknik probability sampling. Sampel dipilih menjadi 3 angkatan yaitu 2011, 2012 dan 2013 dengan jumlah responden 60 orang pada mahasiswi FMIPA Universitas Bengkulu. Temuan di lapangan menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara sikap mahasiswi, pengaruh teman dan prospek lulusan dengan minat mahasiswi. Tebukti dari hasil uji product moment variabel sikap mahasiswi dengan minat X1Y dengan hasil hitung 0,117 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel pengaruh teman dengan minat X2Ydengan hasil hitung -0,032 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel prospek lulusan dengan minat X3Y dengan hasil hitung 0,214 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel sikap dengan pengaruh teman X1X2 dengan hasil hitung -0,071 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel sikap dengan prospek lulusan X1X3 dengan hasil hitung 0,474 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel pengaruh teman dengan prospek lulusan X2X3 dengan hasil hitung -0,041 lebih kecil dari harga df 0,254. Hasil uji partial jenjang pertama variabel sikap dengan minat di kontrol dengan pengaruh teman X1Y.X2 dengan hasil hitung 0,11535 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel sikap dengan minat dikontrol dengan prospek X1Y.X3 dengan hasil hitung 0,11609 lebih kecil dari harga df 0,254, variabel pengaruh teman dengan minat dikontrol dengan sikap mahasiswi X2Y.X1 dengan hasil hitung -0,02386 lebih kecil dari df 0,254, variabel pengaruh teman dengan minat dikontrol dengan prospek lulusan X2Y.X3 dengan hasil hitung -0,02378 lebih kecil dari df 0,254, variabel prospek lulusan dengan minat dikontrol dengan sikap mahasiswi X3Y.X1 dengan hasil hitung 0,18075 lebih kecil dari df 0,254, variabel prospek lulusan dengan minat dikontrol dengan pengaruh teman X3Y.X2 dengan hasil hitung 0,21262 lebih kecil dari harga df 0,254 dan variabel prospek lulusan dengan pengaruh teman dikontrol dengan sikap mahasiswi X3X2.X1 dengan hasil hitung -0,00830 lebih kecil dari harga df 0,254. Hasil uji korelasi ganda pengaruh minat dengan sikap, pengaruh teman dan prospek lulusan YX1X2X3 dengan hasil hitung 0,2421 lebih kecil dari harga df 0,254. Berdasarkan hasil uji hitung ketiga korelasi terlihat tidak ada hubungan yang signifikan.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Faculty of Social & Politics Science > Department of Sociology
Depositing User: 033 Darti Daryanti
Date Deposited: 29 Dec 2014 09:01
Last Modified: 29 Dec 2014 09:01
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/10176

Actions (login required)

View Item View Item