UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK PROTEIN LEKTIN BIJI KEPAYANG (PANGIUM EDULE R.) TERHADAP PENGGUMPALAN SPERMATOZOA MENCIT (MUS MUSCULUS L.) SWISS WEBSTER JANTAN

Wahyuni , Uci Agustine and Hery , Haryanto and Choirul , Muslim (2014) UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK PROTEIN LEKTIN BIJI KEPAYANG (PANGIUM EDULE R.) TERHADAP PENGGUMPALAN SPERMATOZOA MENCIT (MUS MUSCULUS L.) SWISS WEBSTER JANTAN. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,III-14-uci-FM.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (11MB)
[img] Archive (Thesis)
I,II,III,III-14-uci-FM.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (10MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak protein lektin dari biji kepayang (Pangium edule R.) terhadap penggumpalan spermatozoa mencit (Mus musculus L.) swiss webster jantan. Penelitian ini telah dilaksanakan dari bulan Januari - Mei 2014, yang bertempat di Laboratorium Biologi Basic Science FMIPA UNIB. Pemberian ekstrak protein lektin dilakukan secara in vitro pada suspensi sperma mencit. Dengan variasi konsentrasi P0(kontrol), P1 (25%), P2(50%), P3(75%), dan P4(100%). Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 5 kali pengulangan. Analisis data dilakukan dengan ANOVA. Berdasarkan analisa data hasil penelitian yang telah dilakukan, pemberian ekstrak lektin kepayang (Pangium edule R.) menunjukan adanya pengaruh yang signifikan terhadap waktu penggumpalan spermatozoa M. musculus yakni pada perlakuan P4 dengan konsentrasi 100% baik pada fraksi kasar, fraksi ammonium sulfat, dan fraksi dialisis. Waktu penggumpalannya yang paling cepat yakni interaksi perlakuan P4. Dengan konsentrasi 100% pada fraksi ammonium sulfat dengan jumlah kadar protein sebesar 56,66 µg/dL.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Faculty of Math & Natural Science > Department of Biology Science
Depositing User: 021 Nanik Rachmawati
Date Deposited: 08 Jan 2015 15:45
Last Modified: 08 Jan 2015 15:45
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/10196

Actions (login required)

View Item View Item