Yusup, Syahril (2003) KAJIAN TERHADAP EFEKTIVITAS DAN EFISIENSI USAHA PEMBERDAYAAN SD NEGERI DI DAERAH TERPENCIL DAN PEDALAMAN DALAM RANGKA PENUNTASAN WAJIB BELAJAR PENDIDIKAN DASAR 9 TAHUN DI PROVINSI BENGKULU. PGSD Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1 (2). pp. 120-127. ISSN 1411-6960
|
Text (Journal)
pgsd.pdf - Published Version Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (7MB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini ialah untuk memberikan efektifitas dan efisiensi pemberdayaan sekolah dasar terpencil yang telah dilakukan selama ini oleh instansi terkait dalam rangka penuntasan wajib belajar pendidikan dasar 9 tahun. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif analisis. Data dikumpulkan dengan menggunakan teknik angket, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknik kualitatif. Hasil penelitian yang dilaksanakan pada tahun anggaran 1997/1998 ini menunjukkan bahwa pemerintah telah berusaha semaksimal mungkin untuk memberdayakan SD terpencil namun upaya dimaksud belum sepenuhnya efektif dan efisien. Peneliti menyarankan perlunya ada peninjauan ulang terhadap upaya pemberdayaan sekolah dasar terpencil agar menjadi lebih efektif dan efisien.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Journal |
Depositing User: | 001 Bambang Gonggo Murcitro |
Date Deposited: | 21 Oct 2013 13:14 |
Last Modified: | 22 Oct 2013 16:11 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/1084 |
Actions (login required)
View Item |