PERAN DOSEN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA DALAM MEMPERTAHANKAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI ALAT PEMERSATU NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA PADA ERA GLOBALISASI

Noermanzah, Noermanzah (2015) PERAN DOSEN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA DALAM MEMPERTAHANKAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI ALAT PEMERSATU NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA PADA ERA GLOBALISASI. In: Prosiding Seminar Nasional Bulan Bahasa 2015. Unit Penerbitan FKIP Universitas Bengkulu, pp. 274-284. ISBN 978-602-8043-50-2

[img]
Preview
Text
28. Noermanzah, M.Pd..pdf - Published Version
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (38kB) | Preview

Abstract

Penulisan makalah ini bertujuan memberikan pemahaman tentang peran dosen Bahasa dan Sastra Indonesia dalam mempertahankan bahasa Indonesia sebagai alat pemersatu Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) di era globalisasi. Beberapa peran dosen bahasa dan sastra Indonesia yang bisa dilakukan dalam mempertahankan bahasa Indonesia sebagai alat pemersatu NKRI di era globalisasi, sebagai berikut: (1) menjadi model dalam menggunakan Bahasa Indonesia baik lisan maupun tulisan secara santun dalam setiap kegiatan pembelajaran dengan pola mendidik, mengajar, dan melatih; (2) menciptakan pembelajaran yang kreatif dan berpikir kritis; (3) memberikan kemampuan kepada mahasiswa dalam mengelola industri kreatif baik bidang kebahasaan ataupun kesastraan Indonesia; (4) menjadi fasilitator dalam membentuk media sosial atau komunitas ilmiah berkaitan dengan permasalahan bahasa dan sastra Indonesia; (5) memberikan sumber belajar berbasis online dan tugas kepada mahasiswa yang harus dipublikasikan secara online; (6) menyusun bahan ajar atau penelitian bersama mahasiswa dengan menggunakan bahasa Indonesia dan mempubilkasikannya secara online; dan (7) memfasilitasi mahasiswa dalam kegiatan-kegiatan ilmiah atau sastra dan memfasilitasi kerja sama dalam pertukaran mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia dan peluang kerja bagi guru bahasa Indonesia untuk mengajar, baik di dalam maupun di luar negeri.

Item Type: Book Section
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Indonesian Language and Literature Education
Depositing User: 001 Bambang Gonggo Murcitro
Date Deposited: 17 Dec 2015 14:53
Last Modified: 17 Dec 2015 14:53
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/11133

Actions (login required)

View Item View Item