APAKAH PENILAIAN OBJECTIVE STRUCTURE CLINICAL EXAMINATION (OSCE) MENGGUNAKAN REKAMAN VIDEO MERUPAKAN INSTRUMEN YANG HANDAL UNTUK UJIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN KLINIK MAHASISWA KEDOKTERAN?

Zainuddin, Zayadi and Utari , Hartati Suryani and Elvira , Rosana (2016) APAKAH PENILAIAN OBJECTIVE STRUCTURE CLINICAL EXAMINATION (OSCE) MENGGUNAKAN REKAMAN VIDEO MERUPAKAN INSTRUMEN YANG HANDAL UNTUK UJIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN KLINIK MAHASISWA KEDOKTERAN? Jurnal Kedokteran Raflesia, 1 (2). pp. 46-55. ISSN 2477-3778

[img] Archive (Article)
JKR_Apakah Penilaian OSCE.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (959kB)

Abstract

ObjectiveStructured ClinicalExamination(OSCE) telah menjadi salah satumetode yang paling banyak digunakanuntuk menilai kompetensi keterampilan namun masih dianggapmahaldan memakan waktu. Oleh karena itu perlu inovasi terkait modifikasi OSCE. Tujuan: Mermbandingkan kehandalan antara penilaian OSCE melalui rekaman video dibandingkan observasi langsung. Metodologi: Penelitian deskriptif analitik dengan uji statistik yang digunakan untuk membandingkan rating scale, global rating scale, intra-raterreabilityHasil: Telah dilakukan penelitian diperoleh sampel sebanyak 87 orang yang terbagi menjadi 2 kelompok yaitu rekaman video dan observasi langsung. Rerata rating scale kelompok mahasiswa yang dinilai melalui rekaman video lebih tinggi sedikit dibandingkan kelompok mahasiswa yang dinilai melalui observasi langsung. Pada kriteria tidak lulus, borderline dan lulus diperoleh kelompok mahasiswa yang hampir merata kedua metoda. Tidak diperoleh kriteria superior pada hasil penilaian kedua metoda penilaian tersebut. Kesimpulan: Terdapat perbedaan yang bermakna antara penilaian rating scale OSCE melalui rekaman video dan observasi langsung (p=0.000) namun hasil uji interrater reability penilaian OSCE antara rekaman video dan observasi langsung terbukti tidak memilik perbedaan yang bermakna. Saran: Perlu penelitian lebih lanjut dengan menggunakan sampel lebih yang lebih luas dan menggunakan berbagai sudut perekaman video OSCE atau video streaming.

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty Of Medicine
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 19 Apr 2016 10:29
Last Modified: 19 Apr 2016 10:29
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/11259

Actions (login required)

View Item View Item