ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEANDALAN DAN TIMELINESS PELAPORAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM PERGURUAN TINGGI

Mariani, Mariani and Fadli, Fadli and Halimatusyadiah, Halimatusyadiah (2013) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEANDALAN DAN TIMELINESS PELAPORAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM PERGURUAN TINGGI. Masters thesis, Fakultas Ekonomi UNIB.

[img] Text (Thesis)
I,II,III-1-13-mar.FE.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (641kB)
[img] Text (Thesis)
IV,V,LAMP-1-13-mar.FE.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (772kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk m enguji dan memperoleh bukti empiris faktor -faktor yang mempengaruhi keandalan dan timeliness pelaporan keuangan. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fakta bahwa pelaporan keuangan pemerintah seharusnya menyajikan informasi yang andal dan tepat waktu dalam menilai akuntabilitas dan pengambilan keputusan berbagai pihak.Variabel -variabel yang akan diuji dalam penelitian ini adalah kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi , pengendalian intern akuntansi , dan komitmen organisasi terhadap keandalan pelaporan keuangan dan kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi , dan komitmen organisasi terhadap timeliness pelaporan keuangan .Penelitian ini dilakukan dengan memberikan kuisioner kepada pengelola keuangan Universitas Bengkulu yang telah dipil h berdasarkan kemudahan memperoleh sampel . Hasil dari penelitian ini adalah pada pengujian pertama didapatkan hasil bahwa pengendalian intern akuntansi berpengaruh signifikan terhadap keandalan pelaporan keuangan. Sedangkan kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap keandalanat pelaporan keuangan. Pada pengujian kedua kapasitas sumbe daya manusia signifikan terhadap timeliness pelaporan keuangan. Sedangkan pemanfaatan teknologi dan komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap timeliness pelaporan keuangan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Postgraduate Program > Magister Akuntansi
Depositing User: Mrs Tutty Ningsih
Date Deposited: 11 Nov 2013 16:50
Last Modified: 11 Nov 2013 16:50
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/1219

Actions (login required)

View Item View Item