Nainggolan, Eva Cristi Gracea and Sugeng, Suharto and Suratman, Suratman (2023) ANALISIS PELAKSANAAN PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DI PT. AGRICINAL BENGKULU UTARA. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Archive (Thesis)
SKRIPSI EVA CRISTI GRACEA NAINGGOLAN - gracea nainggolan.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (2MB) |
Abstract
Corporate Social Responsibility (CSR) merupakan suatu tanggung jawab sosial perusahaan, dimana kegiatan ini digunakan untuk sebagai bentuk pembuktian bahwa perusahaan memiliki rasa kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Menurut undang-undang No 40 Tahun 2007 mengenai perseroan terbatas, dimana perseroan yang melaksanakan kegiatan usahanya yang berkaitan dengan sumberdaya alam wajib melaksanakan CSR dan lingkungannya. Peraturan lain yang juga menjelaskan mengenai corporate social responsibility (CSR) adalah peraturan pemerintah no 47 tahun 2012 pasal 1-9 tentang tanggung jawab sosial dan lingkungan perusahaan atau perseroan terbatas. Corporate social responsibility menurut world bank adalah komitmen dunia usaha yang mengkontribusikan keberlanjutan usaha pembangunan ekonomi melalui peningkatan kwalitas masyarakat local dan masyarakat secara luas untuk meningkatkan kwalitas hidup demi kemajuan bisnis dan kemajuan pembangunan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian diperoleh dengan melakukan proses wawancara, observasi, dan dokumentasi yang diperoleh berdasarkan aspek penelitian. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan program Corporate Social Responsibility (CSR) yang dilakukan oleh PT. Agricinal Bengkulu Utara. Dari hasil penelitian ini bahwa program Corporate Social Responsibility (CSR) di PT.Agricinal ini berjalan sesuai dengan apa yang diharapkan.
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Social & Politics Science > Department of Public Administration |
Depositing User: | 58 darti daryanti |
Date Deposited: | 05 Jul 2023 02:26 |
Last Modified: | 05 Jul 2023 02:26 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/12392 |
Actions (login required)
View Item |