Herawati, Sri and Sugihartono, Tono and Defliyanto, Defliyanto (2019) KONTRIBUSI KEKUATAN OTOT PERUT DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN SERVIS ATAS PESERTA EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI PUTRA DI SMA NEGERI 1 BENGKULU TENGAH. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text
skripsi full sri Pdf.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (7MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui kontribusi kekuatan otot perut dan kekuatan otot tungkai terhadap kemampuan servis atas secara ilmiah. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Bengkulu Tengah pada tahun 2019. Metode penelitian yang digunakan metode korelasi dengan statistik product moment dan korelasi ganda, penelitian ini secara objektif atau apa adanya dengan sampel 30 peserta ekstrakurikuler SMA Negeri 1 Bengkulu Tengah yang diambil dengan teknik Random Sampling. Adapun hasil data rhitung = 0,91 > rtabel = 0,361 maka Ha diterima artinya terdapat hubungan yang berarti antara X1 dengan Y. Hasil data rhitung = 0,69 > rtabel = 0,361 maka Ha diterima artinya terdapat hubungan yang berarti antara X2 dengan Y. Dan hasil data rhitung = 0,89 > rtabel = 0,361 maka Ha diterima artinya terdapat hubungan yang berarti antara X1 dan X2 dengan Y. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada kontribusi antara kekuatan otot perut dan kekuatan otot tungkai terhadap kemampuan servis atas sebesar 79,21%. Kata Kunci: Otot Perut, Otot Tungkai Dan Kemampuan Servis Atas
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | 034 Septi Septi |
Date Deposited: | 14 Jul 2023 07:32 |
Last Modified: | 14 Jul 2023 07:32 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/13163 |
Actions (login required)
View Item |