SINAGA, LILIS ROSTIKA and Suharto, Totok Eka and Trihadi, Bambang (2019) PEMBUATAN DAN KARAKTERISASI KARBON AKTIF DARI TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT MENGGUNAKAN AKTIVATOR ZnCl2. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text
Skripsi Lengkap FIXS Sekali.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membuat karbon aktif dari tandan kosong kelapa sawit menggunakan aktivator ZnCl2. Aktivasi dilakukan dengan perendaman serbuk tandan kosong kelapa sawit dalam larutan ZnCl2 (1:10 b/v) selama 24 jam. Konsentrasi larutan ZnCl2 yang digunakan 0,75 M dan 1 M. Serbuk tandan kosong kelapa sawit yang telah diaktivasi kemudian dipanaskan dalam tanur pada suhu 500 selama 1 jam. Karakterisasi karbon aktif dilakukan dengan uji kadar air, uji kadar abu, analisis bagian yang hilang pada pemanasan, daya serap iod, SEM, dan FTIR. Hasil penelitian menunjukkan kadar air telah memenuhi SNI, tetapi kadar abu, analisis bagian yang hilang pada pemanasan, dan daya serap iod belum memenuhi SNI. Hasil analisis SEM menunjukkan bahwa karbon aktif dari metode satu tahap telah memiliki pori-pori. Hasil analisis FTIR menunjukkan adanya gugus =C‒H, C‒O, C‒H, C=C, ‒OH dalam karbon aktif. Kata kunci: TKKS, karbon aktif, aktivator ZnCl2
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Math & Natural Science > Department of Chemistry Science |
Depositing User: | 58 lili haryanti |
Date Deposited: | 01 Aug 2023 08:56 |
Last Modified: | 01 Aug 2023 08:56 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/13781 |
Actions (login required)
View Item |