PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 10 KOTA BENGKULU

Oktavia, Rosa Devi and Effie, Efrida (2020) PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 10 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text
SKRIPSI_A1C016054_ROSA DEVI OKTAVIA.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model problem based learning terhadap hasil belajar peserta didik kelas VII di SMP Negeri 10 Kota Bengkulu. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen semu dengan desain penelitian The Nonequivalent Pretest-Postest Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas VII SMP Negeri 10 Kota Bengkulu. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik Purposive Sampling dengan peserta didik kelas VII.A berjumlah 32 orang sebagai kelas eksperimen dan kelas VII.C berjumlah 33 orang sebagai kelas kontrol. Analisis data dilakukan dengan uji-t independen dan perhitungan nilai N-Gain. Pada uji-t independen untuk hasil postes kedua kelas sampel dengan taraf signifikan (

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Mathematics Education
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 25 Aug 2023 07:27
Last Modified: 25 Aug 2023 07:27
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/14731

Actions (login required)

View Item View Item