STUDI DESKTIPRIF TINGKAT SUBJETIVE WELL BEING SISWA SMA NEGERI DAN SWASTA DI KOTA BENGKULU

Anugra, Medi and Wayan, Dharmayana and Afifatus, Sholihah (2020) STUDI DESKTIPRIF TINGKAT SUBJETIVE WELL BEING SISWA SMA NEGERI DAN SWASTA DI KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text
SKRIPSI MEDI PDF.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (10MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat subjective well being siswa SMA Negeri dan swasta di Kota Bengkulu. Penelitian ini termasuk dalam deskriptif kuantitatif. Teknik penelitian stratified cluster sampling dan menggunakan angket dengan 52 item pernyataan. Sampel Penelitian ini SMA Negeri 5 sebanyak 160 Responden, SMA Negeri 10 sebanyak 154 Responden, SMA Muhamdiyah sebanyak 133 Responden, dan SMA It Iqra sebanyak 152 Responden. Metode analisis data menggunakan rumus persentase melalui rumus skala Likert. Hasil penelitian menunjukkan nilai rata-rata Subjective Well Being pada SMA Negeri sebesar 173.5 dalam kategori tinggi, sedangkan pada SMA Swasta nilai rata-rata 141.95 dalam kategori rendah. Berdasarkan uji T Test diperoleh hasil t= -14.662 (p<0,005) ini artinya terdapat perbedaan yang signifikan antara sekolah swasta dan sekolah negeri. Kata kunci: Subjective Well Being, SMA Negeri di Kota Bengkulu, SMA Swasta di Kota Bengkulu

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Guidance and Counseling Education
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 06 Sep 2023 07:34
Last Modified: 06 Sep 2023 07:34
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/15440

Actions (login required)

View Item View Item