TINJAUAN KRIMINOLOGI TERHADAP RESIDIVIS PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI KOTA BENGKULU

Hana, Natalia Silaen and Noeke, Sri Wardhani and Herlita, Eryke (2020) TINJAUAN KRIMINOLOGI TERHADAP RESIDIVIS PENYALAHGUNAAN NARKOTIKA DI KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text (tesis)
MOTTO DAN PERSEMBAHAN.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (4MB)

Abstract

Meningkatnya penyalahgunaan narkotika adalah masalah yang serius, pelaku residivis penyalahgunaan narkotika setiap ytahunnnya mengalami peningkatan dan jika dibiarkan begitu saja akan memberikan dampak yang sangat buruk bagi suatu Negara. Tujuan dilakukannya penelitian adalah untuk menjelaskan sebab-sebab terjadinya residivis penyalahgunaan narkotika di Kota Bengkulu. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian empiris (sosiologis). Jenis penelitian yang akan digunakan dalam penelitian adalah kualitatif dengan meode pendekatan penelitian menggunakan deduktif induktif. Hasil penelitian menunjukan bahwa faktor penyebab seseorang menjadi residivis penyalahgunaan narkotika antara lain: faktor lingkungan, faktor ekonomi, dan factor kontrol sosial dan upaya penanggulangan yang dilakukan untuk menangulangi residivis penyalahgunaan narkotika yang telah dilakukan aparat penegak hokum yaitu melakukan razia, melakukan kegiatan patroli, mengadakan kegiatan penyuluhan, dan mengajukan tuntutan seberat-beratnya kepada pelaku dan mengadakan kegiatan penyuluhan dalam bentuk sosialisasi. Kata kunci : Kriminologi, narkotika, residive

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > Department of Law Science
Depositing User: irma rohayu
Date Deposited: 20 Sep 2023 03:30
Last Modified: 20 Sep 2023 03:30
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/16079

Actions (login required)

View Item View Item