HERRY, FEBRIAN and Emelia, Kontesa and Andry, Harijanto (2020) PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMILIK TANAH DALAM PERJANJIAN BANGUN BAGI DENGAN DEVELOPER DI KABUPATEN EMPAT LAWANG. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text (tesis)
TESIS HERRY.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan perlindungan hukum terhadap pemilik tanah dalam perjanjian Bangun Bagi dengan Developer di Kabupaten Empat Lawang Penelitian ini bersifat Normatif disertai pendekatan kasus dimana terdapat 2 ( Kasus ) yang ditemui dalam penelitian ini yang melakukan Perjanjian Bangun Bagi secara mandiri tidak dilakukan dihadapan Notaris, dimana dalam perjanjian tersebut terdapat wanprestasi yang dilakukan oleh Developer yang tentu saja merugikan pemilik tanah , adapun isu hukum yang diangkat dalam perjanjian bangun bagi tersebut ialah pemilik tanah sering diperlakukan tidak adil oleh developer sehingga dalam hal ini pemilik tanah mengalami kerugian , pemilik tanah berada dalam posisi yang lemah dikarenakan perjanjian bangun bagi dilaksanakan tidak dihadapan notaris oleh karena itu dalam penelitian ini akan dibahas mengenai praktik perjanjian Bangun Bagi yang dilakukan secara mandiri tidak dihadapan Notaris , akibat hukum yang terjadi terhadap Perjanjian Bangun Bagi yang dilakukan secara mandiri tidak dihadapan Notaris serta penyelesaian sengketa terhadap Perjanjian Bangun Bagi yang dilakukan secara mandiri tidak dihadapan Notaris Kata kunci : Perjanjian Bangun Bagi , Penyelesaian Sengketa, Perlindungan Hukum
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Faculty of Law > Department of Law Science |
Depositing User: | irma rohayu |
Date Deposited: | 27 Sep 2023 03:58 |
Last Modified: | 27 Sep 2023 03:58 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/16432 |
Actions (login required)
View Item |