PENGARUH SELF EFFICACY SISWA TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS PADA MATERI PERBANDINGAN KELAS VII SMPN 11 KOTA BENGKULU

Agung, Roihan and Zamzaili, Zamzaili and Nur, Aliyyah Irsal (2023) PENGARUH SELF EFFICACY SISWA TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS PADA MATERI PERBANDINGAN KELAS VII SMPN 11 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam.

[img] Archive (Thesis)
SKRIPSI AGUNG ROIHAN A1C018020 PERPUSTAKAAN UNIB 2023_compressed - Boy Wiliem.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self efficacy siswa terhadap kemampuan koneksi matematis pada materi perbandingan kelas VII SMPN 11 Kota Bengkulu. Jenis penelitian yang dilakukan adalah expost de facto atau sering disebut kausal komparatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan angket self efficacy dan tes kemampuan koneksi matematis. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 11 Kota Bengkulu tahun ajaran 2023 dan sampel pada penelitian ini yaitu pada kelas VII D yang berjumlah 30 peserta didik. Berdasarkan hasil uji statistik menggunakan analisis kovarian, hasil penelitian didapatkan bahwa self efficacy siswa berpengaruh terhadap kemampuan koneksi matematis yaitu sebesar 22,1% dan kemampuan awal (kovariat) berpengaruh terhadap kemampuan koneksi matematis yaitu sebesar 45,1%. Kata Kunci : Self Efficacy, Kemampuan Awal, Kemampuan Koneksi Matematis

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Faculty of Math & Natural Science > Department of Math Science
Depositing User: 58 lili haryanti
Date Deposited: 22 May 2024 03:45
Last Modified: 22 May 2024 03:45
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/18089

Actions (login required)

View Item View Item