Agus, Setiawan and Mukti, Dono Wilopo and Maya, Angraini Fajar Utami (2022) ANALISIS TUTUPAN TERUMBU KARANG DENGAN METODE Underwater Photo Transect (UPT) DI PERAIRAN DESA MEOK KECAMATAN ENGGANO KABUPATEN BENGKULU UTARA. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Archive (Thesis)
skripsi Agus Setiawan E1I015064 .pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (3MB) |
Abstract
Kabupaten Bengkulu Utara, Propinsi Bengkulu yang terdiri dari 6 Desa salah satunya Desa Meok. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menghitung dan menganalisis persentase tutupan terumbu karang dan status kondisi tutupan terumbu karang di Perairan Desa Meok, penelitian dilakukan pada bulan Oktober 2021 di perairan Batu Belah, perairan Bakhekek dan perairan Bakblau dengan kedalaman 3 dan 7 meter dengan menggunakan metode survei. Penentuan stasiun pengamatan dan teransek menggunakan metode purposive sampling dengan ukuran transek (58x44) cm2 dan pengamatan kondisi terumbu karang menggunakan metode Underwater Photo Transect (UPT). penentuan responden dilakukan secara purposive sampling. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi. Data yang didapat menggunakan metode deskriptif. Secara umum persentase tutupan terumbu karang di Desa Meok sebesar 4,4% hal ini menunjukan bahwa kondisi terumbu karang dalam kategori rusak. Kata kunci : Pulau Enggano, Desa Meok, Karang, Persentase Tutupan Terumbu Karang, Underwater Photo Transect (UPT).
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > SF Animal culture |
Divisions: | Faculty of Agriculture > Department of Animal Science |
Depositing User: | sugiarti sugiarti |
Date Deposited: | 19 Jun 2024 03:56 |
Last Modified: | 19 Jun 2024 03:56 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/18417 |
Actions (login required)
View Item |