PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PJOK PADA MASA PANDEMIK COVID 19 DI SMPN 09 KECAMATAN LEBONG TENGAH KABUPATEN LEBONG

Paloves, Agnes and Ari, Sutisyana and Defliyanto, Defliyanto (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PJOK PADA MASA PANDEMIK COVID 19 DI SMPN 09 KECAMATAN LEBONG TENGAH KABUPATEN LEBONG. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text
SKRIPSI AGNES.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran bagaimana penerapan model pembelajaran pjok pada masa pandemic covid 19 di smpn 09 kecamatan lebong tengah kabupaten lebong tahun ajaran 2021. Sesuai dengan permasalahan dan tujuan penelitian maka penelitian ini menggunakan metode deskriftif kualitatif,yaitu penelitian untuk mendeskrifsikan dan menganalisa fenomena,peristiwa,aktivitas social,sikap kepercayaan persepsi,pemikiran secara individual maupun kelompok.Sujek penelitian ini adalah 42 orang. Berdasarkan hasil dari penelitian dilapangan dan hasil analisa 73,9 % melakukan penerapan model pembelajaran secara online dengan sistem penerapan model whatshapp group . Kata Kunci: Penerapan,Model Pembelajaran,Masa Pandemic, Covid19

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Physic Education
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 19 Jun 2024 09:14
Last Modified: 19 Jun 2024 09:14
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/18436

Actions (login required)

View Item View Item