Septianti D.Y.P, Maudilia and Didik, Suryadi and Wembrayarli, Wembrayarli (2023) PERBEDAAN TINGKAT KEPERCAYAAN DIRI ANAK KELOMPOK B DI TINJAU DARI JENIS SEKOLAH KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text (SKRIPSI)
SKRIPSI MAUDILIA SEPTIANTI D.Y.P-min - Maudilliya Septianti.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (5MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan tingkat kepercayaan diri anak kelompok B ditinjau dari jenis sekolah Kota Bengkulu. Terdapat perbedaan tingkat kepercayaan diri anak kelompok B ditinjau dari jenis sekolah yang berbeda. Populasi pada penelitian ini berjumlah 539 anak dan sampel penelitian 60 anak diambil dengan teknik multistage random sampling. Variabel dalam penelitian ini adalah jenis sekolah dan kepercayaan diri. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket. Teknik Analisis data menggunakan rumus Kruskal Wallis. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan tingkat kepercayaan diri anak dari 7 indikator dengan nilai Sig 0.003 dan nilai mean rank pada PAUD Negeri 22.38 berada pada tingkat ketiga, nilai mean rank PAUD IT 39.22 berada pada tingkat pertama. Sedangkan nilai mean rank PAUD Alam 31.45 berada pada tingkat kedua. Hasil uji hipotesis menunjukkan terdapat perbedaan tingkat kepercayaan diri yang signifikan antara 3 jenis sekolah. Disarankan peneliti selanjutnya untuk mencari faktor kepercayaan diri anak dengan faktor lainnya. Kata Kunci: kepercayaan diri, Anak Kelompok B, Jenis Sekolah
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Department of Elementary School Teacher Education |
Depositing User: | Septi, M.I.Kom |
Date Deposited: | 03 Sep 2024 02:45 |
Last Modified: | 03 Sep 2024 02:45 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/21060 |
Actions (login required)
View Item |