MINAT SISWA DALAM MENGIKUTI PEMBELAJARAN PJOK PADA SATUAN PENDIDIKAN SMA/MA/SMK NEGERI DI KOTA BENGKULU

Saputra, Andi and Tono, Sugihartono and Septian, Raibowo (2023) MINAT SISWA DALAM MENGIKUTI PEMBELAJARAN PJOK PADA SATUAN PENDIDIKAN SMA/MA/SMK NEGERI DI KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text (SKRIPSI)
SKRIPSI ANDI S PDF_compressed - Andi Saputra.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik minat siswa dalam mengikuti pembelajaran PJOK pada satuan pendidikan SMA/MA/SMK Negeri di Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah 54 orang siswa, masing-masing terdiri dari 18 orang siswa SMA Negeri, 18 orang siswa MA Negeri dan 18 orang siswa SMK Negeri di Kota Bengkulu. Instrumen dan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuisioner, wawancara dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian yang sudah dilakukan di SMA/MA/SMK Negeri dilihat dari indikator perasaan, ketertarikan, perhatian, dan keterlibatan. Untuk SMA Negeri diperoleh hasil sebesar (74,06%) dikategorikan tinggi, MA Negeri diperoleh hasil sebesar (60,04%) dikategorikan sedang, dan SMK Negeri diperoleh hasil sebesar (72,74%) dikategorikan tinggi. Kata kunci : Minat, Siswa, Pembelajran PJOK, Satuan Pendidikan.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Physic Education
Depositing User: Septi, M.I.Kom
Date Deposited: 06 Sep 2024 02:31
Last Modified: 06 Sep 2024 02:31
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/21214

Actions (login required)

View Item View Item