Yunianto., Yunianto. and Slamet, Widodo (2008) REALISASI PROGRAM PENGEMBANGAN KARYAWAN DALAM MENINGKATKAN KINERJA RUMAH SAKIT RAFFLESIA KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Ekonomi UNIB.
Text
IV,V-YUN-FE.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (209kB) |
|
Text
I,II,III-YUN-FE.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (887kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan penerapan Program Pengembangan Karyawan Dalam Meningkatkan Kinerja Rumah Sakit Rafflesia Kota Bengkulu. Penelitian dilaksanakan sejak bulan Agustus-September 2008. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dimana metode ini digunakan untuk meneliti suatu objek penelitian dan mencari serta menemukan fakta-fakta yang ada. Dalam penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan untuk program pengembangan karyawan dalam meningkatkan kinerja Rumah Sakit Rafflesia Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan wawancara secara mendalam terhadap pihak Rumah Sakit yaitu Kepala Departemen sumber daya manusia, satu orang karyawan Departemen pelayanan, satu orang karyawan Departemen keperawatan, satu orang karyawan Departemen sekretariat, dan 3 orang pasien Rumah Sakit Rafflesia. Dari hasil analisis dan observasi peneliti terdapat peningkatan kinerja melalui program pengembangan karyawan yang telah dilakukan oleh Rumah Sakit Rafflesia Kota Bengkulu. Program pengembangan karyawan ini sesuai dengan kebijakan dan kebutuhan dari pihak Rumah Sakit pada jenis pekerjaan di setiap bidang masingmasing. Berdasarkan hasil analisis dan observasi yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penerapan program pengembangan karyawan pada Rumah Sakit Rafflesia Kota Bengkulu perlu lebih diperhatikan dan ditingkatkan guna memberikan kualitas pelayanan yang terbaik bagi masyarakat. Program pengembangan ini ada 2 yaitu: program pendidikan dan program pelatihan.
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Economy > Department of Management |
Depositing User: | Miss Novita Veronika Barus |
Date Deposited: | 18 Dec 2013 09:45 |
Last Modified: | 18 Dec 2013 09:45 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/4880 |
Actions (login required)
View Item |