PENGGUNAAN MEDIA LCD PADA PROGRAM POWERPOINT PADA PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN IPS KELAS V DI SD N 74 KOTA BENGKULU

Nurhayati, Nurhayati and Wurjinem, Wurjinem and Lukman, Lukman (2013) PENGGUNAAN MEDIA LCD PADA PROGRAM POWERPOINT PADA PROSES PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN IPS KELAS V DI SD N 74 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.

[img] Text (Thesis)
IV,V,LAMP,1-13-nur.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (1MB)
[img] Text (Thesis)
I,II,III,1-13-nur.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (16MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan cara guru mengajar menggunakan Penggunaan media LCD pada program powerpoint Pada proses pembelajaran mata pelajaran IPS Kelas V di SD N 74 kota Bengkulu . Metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif. Subjek penelitian adalah guru mata pelajaran IPS kelas VA. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa observasi,wawancara dan dokumentasi dengan uji kredibilitas data melalui triangulasi. Data yang diperoleh dianalisis melalui reduksi data, display data dan verifikasi data. Dari analisis data menunjukkan bahwa guru sudah menggunakan media LCD pada program powerpoint pembelajaran IPS.. Dalam proses pembelajaran guru sudah menggunakan media LCD pada program powerpoint pembelajaran seperti gambar-gambar, menampilkan video.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Elementary School Teacher Education
Depositing User: 021 Nanik Rachmawati
Date Deposited: 18 Dec 2013 15:38
Last Modified: 18 Dec 2013 15:38
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/4935

Actions (login required)

View Item View Item