PENERAPAN LATIHAN DAYA LEDAK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SMASH DALAMbPERMAINAN BOLA VOLI PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 07 TETAP KABUPATEN KAUR

Alpeno, Dedi and Hartanto, Hartanto and Tono , Sugihartono (2013) PENERAPAN LATIHAN DAYA LEDAK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SMASH DALAMbPERMAINAN BOLA VOLI PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 07 TETAP KABUPATEN KAUR. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan .

[img] Text (Thesis)
I,II,III,1-13-ded.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (5MB)
[img] Text (Thesis)
IV,V,LAMP,1-13-ded.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi permasalahan yang muncul di SDN 07 Tetap Kabupaten Kaur yaitu setelah guru melaksanakan pembelajaran Pendidikan Jasmani pada materi Permainan Bola voli khususnya pada keterampilan smash, guru mengetahui bahwa hasil belajar masih rendah. Hal ini tercermin dari ketuntasan belajarnya hanya 29.4 %, yang tuntas atau 10 orang siswa, sedangkan 24 orang siswa atau 70.6% belum tuntas dari 34 orang siswa. perolehan hasil belajar tersebut belum mencapai ketuntasan individual, dan belum tercapai standar ketuntasan klasikal karena prosentaseketuntasan sebesar 65%.. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelasdalam upaya meningkatkan pembelajaran pendidikan Jasmani untuk meningkatkan hasil belajar dengan subjek siswa kelas V SDN 07 Tetap Kabupaten Kaur. Dari hasil analisa data dalam perbaikan Pembelajaran yang dilaksanakan dalam dua siklus, dan hasil pengolahan data ketuntasanbelajar siswa ada peningkatan hal ini dapat dilihat pada pra siklus ketuntasn belajar 29.4%, pada siklus I ketuntasan belajar smash 67 %, dan pada siklus II ketuntasan belajar smes100%. Berdasarkan analisis data dalam penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode latihan Daya ledak otot tungkai dapat meningkatkan keterampilan smash, baik ketuntasan individual maupun ketuntasan klasikal siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: ?? def_phi ??
Depositing User: 021 Nanik Rachmawati
Date Deposited: 21 Dec 2013 00:03
Last Modified: 21 Dec 2013 00:03
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/5195

Actions (login required)

View Item View Item