KORELASI ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN OTOT PERUT TERHADAP KEMAMPUAN ME NGHEADING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 04 PADANG JAYA BENGKULU UTARA

Seutiana, Seutiana and Rambat, Nur Sasongko and Darmansyah, Darmansyah (2013) KORELASI ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN OTOT PERUT TERHADAP KEMAMPUAN ME NGHEADING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI 04 PADANG JAYA BENGKULU UTARA. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.

[img] Text (Thesis)
I,II,III,1-13-seu.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (147kB)
[img] Text (Thesis)
IV,V,LAMP,1-13-seu.fi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (81kB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk: (1) Menganalisis korelasi antara kekuatan otot tungkai dengan kemampuan heading bola pada permainan sepak bola pada siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara. (2) Menganalisis korelasi antara kekuatan otot perut dengan kemampuan heading bola pada permainan sepak bola pada siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Populasi dan sampel adalah Siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara dipilih secara random sampling diperoleh sampel sebanyak 30 siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi (uji-r). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan sebagai berikut: (1). Ada korelasi kekuatan otot tungkai dengan kemampuan Mengheading bola dalam permainan sepakbola pada Siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara dengan nilai β = 0.544, dan P=0.001 (P < 0.05), dimana besar korelasi 29.60%. (2). Ada korelasi kekuatan otot perut dengan kemampuan Mengheading bola dalam permainan sepakbola pada Siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara dengan nilai β = 0,497, dan P=0.001 (P < 0.05), dimana besar korelasi 24.70%. (3). Ada korelasi kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot perut dengan kemampuan Mengheading bola dalam permainan sepakbola pada Siswa putra kelas V sekolah dasar negeri 04 Padang Jaya Bengkulu Utara dengan nilai Ro = 0,548, dan P=0.001 (P < 0.05), dimana besar korelasi 30.00%.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: ?? def_phi ??
Depositing User: 021 Nanik Rachmawati
Date Deposited: 24 Dec 2013 14:42
Last Modified: 24 Dec 2013 14:42
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/5780

Actions (login required)

View Item View Item