Purwanti, Marfuah Indah and Resnani, Resnani and Victoria , Karjiyati (2013) PENGARUH PERKEMBANGAN HANDPHONE TERHADAP MORAL SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.
Text (Thesis)
IV,V,LAMP,3-13-mar.FI.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (2MB) |
|
Text (Thesis)
I,II,III,3-13-mar.FI.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perkembanga handphone terhadap moral siswa kelas IV SD Negeri 01 Kota Bengkulu. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif menggunakan metode survei. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas IV.1 dan kelas IV.2 SDN 01 Kota Bengkulu, sedangkan sampel yang diambil adalah seluruh siswa di kelas IV.1 SDN 01 Kota Bengkulu. Teknik sampling atau teknik penentuan sampel menggunakan purposive sampling. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket dan pedoman wawancara. Teknik analisis data dilakukan dengan uji hipotesi melalui perhitungan statistik menggunakan rumus “ K orelasi Product Moment” dan Koefisien Determinan. Berdasarkan rumus Korelasi Product Moment hasil yang dicapai dalam penelitian ini r = 0,44 (kategori cukup), sedangkan r tabel hitung pada taraf signifikan 5% sebesar 0,396. Hal tersebut menunjukkan bahwa r lebih besar daripada r(0,44 > 0,396). Hasil perhitungan koefisien determinan menunjukkan besarnya sumbangan pengaruh perkembangan fitur handphone terhadap moral siswa sebesar 19.36%. Dari hasil-hasil tersebut menjelaskan bahwa hipotesis dapat diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh negatif yang cukup signifikan antara perkembangan handphone terhadap moral siswa kelas IV SD Negeri 01 Kota Bengkulu. Oleh karena itu disarankan kepada guru dan orang tua siswa agar selalu memantau aktivitas siswa agar tidak semakin terjerumus kepada sikap amoral di tengah semakin canggihnya alat-alat elektronik, salah satunya handphone. hitung tabel
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Department of Elementary School Teacher Education |
Depositing User: | 021 Nanik Rachmawati |
Date Deposited: | 09 Jan 2014 11:43 |
Last Modified: | 09 Jan 2014 11:43 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/6250 |
Actions (login required)
View Item |