Purwanto , Andik (2014) PEMBELAJARAN ILMU FISIKA BUMI ANTARIKSA DENGAN PENDEKATAN “SAVI” DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA. EXACTA, 8 (2). pp. 101-107. ISSN 1412-3617
|
Text (Article)
12. Andik Purwanto Hal. 101-107.pdf - Published Version Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (102kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan prestasi belajar mahasiswa pada matakuliah Ilmu Fisika Bumi Antariksa pokok bahasan bumi dan pembagianya ditinjau dari motivasi belajar mahasiswa. Jenis penelitian ini adalah eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah semua mahasiswa Fisika Angkatan 2009/2010, semester 2. Teknik pengumpulan data menggunakan metode tes untuk data hasil belajar dan metode angket untuk data motivasi belajar. Pengujian persyaratan analisis menggunakan uji normalitas dan uji homogenitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis variansi (anova) dua jalur. Sebagai tindak lanjut dari analisis variansi dilakukan uji scheffe. Hasil penelitian dengan α = 5% dapat disimpulkan bahwa: F hitung = 3,482 > F tabel=3,122 sehingga H0 ditolak yang berarti terdapat perbedaan motivasi mahasiswa terhadap prestasi belajar mahasiswa.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Journal |
Depositing User: | 021 Nanik Rachmawati |
Date Deposited: | 20 Mar 2014 21:16 |
Last Modified: | 20 Mar 2014 21:16 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/6700 |
Actions (login required)
View Item |