PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK REBUNG BAMBU BETUNG (DENDROCALAMUS ASPER BACKER EX HEYNE) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN KEDELAI (GLYCINE MAX (L) MERILL) VARIETAS ANJASMORO

Pebrianti , Defy and Sri, Astuti and Rochmah, Supriati (2014) PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK REBUNG BAMBU BETUNG (DENDROCALAMUS ASPER BACKER EX HEYNE) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN KEDELAI (GLYCINE MAX (L) MERILL) VARIETAS ANJASMORO. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,I-14-def-FM.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (6MB)
[img] Archive (Thesis)
I,II,III,1-14-def-FM.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (6MB)

Abstract

Kajian pemberian ekstrak rebung bambu betung (Dendrocalamus asper Backer ex Heyne) pada tanaman kedelai (Glycine max (L) Merill) varietas Anjasmoro telah dilakukan pada bulan Agustus – Oktober 2013 untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak rebung terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman kedelai. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap dengan 6 perlakuan (air, 10, 20, 30, 40 dan 50 ml ekstrak rebung). Parameter yang diamati yaitu tinggi tanaman (cm), jumlah daun (helai), luas penampang daun (cm2), diameter batang (cm), jumlah percabangan (helai), jumlah biji (biji), berat kering tanaman (g). Data dianalisis dengan Analysis of Variance dan uji lanjut dengan DMRT. Dari hasil penelitian diperoleh pemberian ekstrak rebung bambu betung (D. asper) pada pertumbuhan tanaman kedelai (G.max) berpengaruh terhadap tinggi tanaman (cm) pada konsentrasi P3 (30 ml ekstrak + 70 ml air), luas permukaan daun (cm2) pada konsentrasi P4 (40 ml ekstrak + 60 ml air) dan jumlah daun (helai) pada konsentrasi P2 (20 ml ekstrak + 80 ml air), namun tidak pada diameter tanaman (mm), jumlah cabang (cabang), jumlah biji (biji) dan berat kering akar batang (BK).

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Faculty of Math & Natural Science > Department of Biology Science
Depositing User: 033 Darti Daryanti
Date Deposited: 06 Nov 2014 08:09
Last Modified: 09 Nov 2014 13:30
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/9381

Actions (login required)

View Item View Item