QORI, DWI MARDHALENA and M. Darudin, M. Darudin and Adi, Bastian Salam (2022) IMPLEMENTASI FATWA DEWAN SYARI’AH NASIONAL TENTANG PEMBIAYAAN MURĀBAHAH PADA BANK SYARIAH INDONESIA CABANG BENGKULU (STUDI DI KOTA BENGKULU). ['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined] thesis, Universitas Bengkulu.
![Thesis [thumbnail of Thesis]](https://repository.unib.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
SKRIPSI QORI DWI MARDHALENA - B1A018343.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (4MB)
Abstract
Bank Syari‟ah Indonesia Cabang Bengkulu merupakan bank yang melaksanakan
kegiatan usahanya berdasarkan prinsip syari‟ah. Dalam rangka memenuhi
kebutuhan nasabah Bank Syari‟ah Indonesia menyediakan fasilitas pembiayaan
murābahah. Menurut Dewan Syari‟ah Nasional No. 04/DSN-MUI/IV/2000 yang
dimaksud Murābahah adalah “bank membeli barang yang diperlukan nasabah
atas nama bank sendiri dan pembelian ini harus sah dan bebas dari riba”. Tujuan
dari penelitian ini untuk mengetahui dan menjelaskan bagaimana konsep jual beli
pembiayaan murābahah menurut Dewan Syari‟ah Nasional dan untuk
mengetahui dan menjelaskan bagaimana pembiayaan murābahah pada Bank
Syariah Indonesia cabang Bengkulu menurut Dewan Syari‟ah Nasional. Penelitian
ini menggunakan metode penelitian hukum empiris. Hasil yang didapat dari
penelitian bahwa konsep pembiayaan murābahah di Bank Syari‟ah Indonesia
cabang Bengkulu dilakukan sesuai dengan syari‟ah Islam. Nasabah melakukan
pengajuan kemudian pihak bank menanyakan tujuan melakukan pembiayaan
murābahah tersebut dan memberikan kesempatan kepada nasabah untuk
menyebutkan berapa jumlah yang harus pihak bank penuhi. Saat kedua belah
pihak menyetujui, pihak bank akan mengambil keuntungan dari obyek yang sudah
ditawarkan. Harga jual akan muncul dan nanti akan di angsur oleh nasabah sesuai
dengan kesepakatan. Pada saat semua sudah setuju maka akan dilaksanakan akad
jual beli. Pelaksanaan pembiayaan murābahah di Bank Syari‟ah Indonesia sudah
diterapkan sebagai mana mestinya. Kekuatan hukum fatwa Dewan Syariah
Nasional sudah disepakati dan mengikat.
Kata Kunci : Implementasi, Fatwa Dewan Syari‟ah Nasional, Perbankan
Syari‟ah, Pembiayaan Murābahah, Bank Syariah Indonesia
Item Type: | Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined]) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Faculty of Law > Department of Law Science |
Depositing User: | irma rohayu |
Date Deposited: | 10 Oct 2023 04:47 |
Last Modified: | 10 Oct 2023 04:47 |
URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/16867 |