IMPLEMENTASI PUTUSAN MK No. 49/PUU-X/2012 TERKAIT PENETAPAN HAK INGKAR (VERSCHONINGSPLICHT) NOTARIS OLEH MAJELIS KEHORMATAN NOTARIS TERHADAP NOTARIS DI KOTA BENGKULU

ROBIANSYAH, ROBIANSYAH and Tito, sofyan and Widiya, N Rosari (2023) IMPLEMENTASI PUTUSAN MK No. 49/PUU-X/2012 TERKAIT PENETAPAN HAK INGKAR (VERSCHONINGSPLICHT) NOTARIS OLEH MAJELIS KEHORMATAN NOTARIS TERHADAP NOTARIS DI KOTA BENGKULU. Masters thesis, Universitas Bengkulu.

[thumbnail of Thesis] Text (Thesis)
TESIS - zamzami zami.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (645kB)

Abstract

Tesis ini tentang Implementasi Putusan MK No. 49/PUU-X/2012 Terkait
Penetapan Hak Ingkar (Vershoningsplicht) Notaris Oleh Majelis Kehormatan
Notaris Terhadap Notaris Di Kota Bengkulu. Masalah yang dirumuskan adalah,
pertama: 1. Bagaimanakah implementasi Putusan MK No.49/PUUX/2012 terkait
penetapan hak ingkar (verschoningsplicht) notaris oleh Majelis Kehormatan
Notaris terhadap notaris di kota Bengkulu? Kedua: 2. Faktor apa saja yang
menjadi pertimbangan dalam pemberian hak ingkar (Verschoningsplicht) kepada
notaris oleh Majelis Kehormatan Notaris? Jenis penelitian ini adalah empiris
dengan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan konseptual. Hasil
penelitian yang diperoleh bahwa pertama, terhadap penggunaan hak ingkar notaris
diatur pada Pasal 4 ayat (2) dan Pasal 16 huruf f UUJN, Kedua, terhadap faktor
yang menjadi pertimbangan Majelis Kehormatan Notaris dalam menjalankan
wewenangnya terhadap notaris yang menggunakan haka ingkar
(verschoningsplicht), Majelis Kehormatan Notaris mendasarkan keputusannya
berdasarkan pertimbangan dalam Pasal 32 ayat (1) Permenkumham No. 17 Tahun
2021. Jika unsur-unsur dalam pasal tersebut tidak terpenuhi, MKN harus tegas
untuk tidak memberikan rekomendasi kepada penyidik guna melakukan
pemeriksaan terhadap notaris. Sebaliknya MKN juga harus tegas dalam
keputusannya memberikan rekomendasi kepada penyidik bila unsur-unsur Pasal
32 ayat (1) Permenkumham No. 17 Tahun 2021 terpenuhi.
Kata Kunci: Hak Ingkar Notaris, Pemeriksaan, dan Majelis Kehormatan Notaris

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Postgraduate Program > Master of Law Program
Depositing User: irma rohayu
Date Deposited: 10 Jul 2024 07:59
Last Modified: 10 Jul 2024 07:59
URI: https://repository.unib.ac.id/id/eprint/18841

Actions (login required)

View Item
View Item
Link slot terpercaya situs slot gacor hari ini Situs Slot Gacor Dan Link Slot Maxwin slot gacor Situs Slot Thailand Lewat Link Slot Gacor situs slot gacor yang resmi dan terpercaya Situs Slot Gacor Malam Ini Dengan Slot Maxwin Situs Slot Gacor Slot777 Terpercaya Hari Ini