Ramadhan, Egi and Lisa, Adhrianti and Sonde, Martadirela (2024) ANALISIS PENERAPAN ELEMEN DESAIN GRAFIS KONTEN VISUAL DARI KONTEN INSTAGRAM @bengkuluinfo. Other thesis, Universitas Bengkulu.
![Thesis [thumbnail of Thesis]](https://repository.unib.ac.id/style/images/fileicons/archive.png)
Pdf skripsi EGI RAMADHAN SIAP UJIAN edit - Copy 1 - Egi Ramadhan.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui penerapan elemen desain grafis konten visual dari konten instagram @bengkuluinfo. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Dalam penelitian
ini objek penelitian adalah Instagram @bengkuluinfo. hasil penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan dari penelitian penerapan elemen desain grafis konten visual dari konten instagram @bengkuluinfo dilihat berdasarkan teori
yang disampaikan oleh Haidar (2021) yaitu tipografi, ilustrasi atau fotografi, warna dan layout. Dari segi tipografi huruf yang digunakan adalah sans serif
dengan jenis yang berbeda-beda seperti tahoma, helvetica dan lain-lain, alasan penggunaan jenis huruf sans serif karena jenis huruf tersebut sederhana tetapi memberikan kesan modern dan juga lebih tajam. Sedangkan untuk ilustri atau
fotografi menggunakan foto yang berhubungan dengan konten, pemilihan foto akan disesuaikan dengan tema dari konten dan juga memertimbangkan pesan dari konten tersebut. Pada pemilihan warna lebih dominan terhadap warna yang
memberikan kesejukan pada mata saat melihat konten tersebut, pemilihan warna juga disesuaikan dengan konten yang dibuat. Untuk layout mayoritas layout berbentuk simetris dengan memperhatikan peletakan gambar dan tulisan biar
terdapat keseimbangan dalam sebuah konten..
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Faculty of Social & Politics Science > Department of Journalistic |
Depositing User: | 58 darti daryanti |
Date Deposited: | 17 Sep 2025 06:49 |
Last Modified: | 17 Sep 2025 06:49 |
URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/25013 |