FEBRI, KURNIA SAPUTRA and Candra, Irawan and Slamet, Muljono (2016) ANALISIS HUKUM PERBANKAN TERHADAP PERJANJIAN KREDIT DENGAN JAMINAN SURAT KEPUTUSAN PEGAWAI NEGERI SIPIL. Masters thesis, Universitas Bengkulu.
TESIS OK.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (1MB)
Abstract
Dasar hukum Surat Keputusan (SK) Pegawai Negeri Sipil dapat dijadikan
jaminan oleh debitur kepada kreditur dalam perjanjian kredit bank
kepercayaan yang terbangun dengan atas dijaminkan oleh lembaga
pemerintah yang tercantum dalam slip pemotongan gaji per tiap bulannya
dan dengan dikuatkan lagi dengan berbagai pengaturan mendasar atas
dasar Pasal 24 UU Perbankan yang dimaksudkan Bank dilarang
memberikan kredit tanpa adanya suatu jaminan dan setiap Bank membuat
kebijakan pedoman untuk masing-masing peraturan dalam pemberian
syarat bagi kredit Pegawai Negeri Sipil (PNS).
2. Proses penyelesaian pihak Bank apabila terjadi kredit bermasalah dalam
hal perjanjian kredit dengan jaminan Surat Keputusan (SK) Pegawai
Negeri Sipil adalah maka Bank memiliki hak sepenuhnya untuk
menyelesaikan kredit macet tersebut baik secara damai maupun melalui
proses hukum yang berlaku. Serta Bankir memiliki tanggung jawab penuh
apabila terjadi kredit macet yang sudah merugikan kekayaan negara.
| Item Type: | Thesis (Masters) |
|---|---|
| Subjects: | K Law > K Law (General) |
| Divisions: | Postgraduate Program > Master of Law Program |
| Depositing User: | Irma Rohayu, S.IPust |
| Date Deposited: | 22 Oct 2025 03:29 |
| Last Modified: | 22 Oct 2025 03:29 |
| URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/30127 |

