Mega, Olfa (2007) ORGANOLEPTIC CHARACTERISTICS OF HORSE AND BEEF NIKUMI ON SOME LEACHING FREQUENCY. JSPI, 2 (1). pp. 17-21. ISSN 1978 - 3000
|
Text (Journal)
artikel04- olfa.pdf - Published Version Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (127kB) | Preview |
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui sifat-sifat organoleptik nikumi kuda dan sapi,. dengan menggunakan rancangan acak kelompok pola faktorial. Faktor pertama adalah jenis daging yaitu daging kuda dan daging sapi, faktor kedua adalah frekuensi pencucian ( 0, 3, 6 dan 9 kali). Uji yang digunakan adalah uji rating melibatkan 25 orang panelis semi terlatih meliputi penilaian terhadap warna, tekstur, bau atau aroma. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan frekuensi leaching nyata (P<0,05) menurunkan aroma, warna dan tekstur nikumi kuda dan sapi. Pada leaching 3 kali aroma nikumi kuda lebih amis dibanding nikumi sapi tetapi relatif sama pada leaching 6 kali dan 9 kali. Warna nikumi kuda lebih merah dari nikumi sapi sampai leaching 9 kali, sedangkan tekstur nikumi kuda lebih kasar dari nikumi sapi kecuali pada leaching 3 kali teksturnya relatif sama.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | organoleptik |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Faculty of Agriculture > Journal |
Depositing User: | 001 Bambang Gonggo Murcitro |
Date Deposited: | 30 Apr 2012 01:32 |
Last Modified: | 30 Apr 2012 01:32 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/104 |
Actions (login required)
View Item |