MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN TENTANG BENCANA ALAM PADA ANAK KELOMPOK B KELAS SITI HAJAR MELALUI TEKNIK BERMAINSAINS SEDERHANA PADA RAUDHATUL ATHFAL(ANAK USIA DINI) DI RABBI RADHIYYA CURUP

Laini , Riza and Sri , Saparahayuningsih and Didi , Yulistio (2015) MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN TENTANG BENCANA ALAM PADA ANAK KELOMPOK B KELAS SITI HAJAR MELALUI TEKNIK BERMAINSAINS SEDERHANA PADA RAUDHATUL ATHFAL(ANAK USIA DINI) DI RABBI RADHIYYA CURUP. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,III-14-riz.FK.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (1MB)
[img] Archive (Thesis)
I,II,III,III-14-riz.FK.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (7MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan pemahaman anak tentang bencana alam. Subyek penelitian ini adalah anak kelompok B sebanyak 20 orang yang semuanya adalah perempuan. Penelitian ini dilakukan dengan dua siklus, dimana setiap siklus terdiri atas tiga pertemuan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes, teknik observasi, dan teknik dokumentasi. Dari proses pembelajaran siklus I diperoleh nilai rata-rata sebesar 1,8 dengan tingkat persentase 61,4% berada pada kategori cukup dan meningkat pada siklus II menjadi 2,41 dengan persentase 80,3%.Berdasarkan hasil penelitian dapat dikemukakan bahwa terjadi peningkatan kemampuan pemahaman tentang bencana alam pada anak kelompok B melalui teknik bermain sains sederhana di Raudhatul Athfal Rabbi Radhiyya Curup.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Pre-elementary School Education
Depositing User: 021 Nanik Rachmawati
Date Deposited: 20 Jan 2015 13:09
Last Modified: 20 Jan 2015 13:09
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/10337

Actions (login required)

View Item View Item