ASAS IMPARSIALITAS DAN OBJEKTIFITAS PADA MEDIA MASSA ONLINE TERKAIT PEMBERITAAN PEMILIHAN PRESIDEN

Perdana, Dionni Ditya (2020) ASAS IMPARSIALITAS DAN OBJEKTIFITAS PADA MEDIA MASSA ONLINE TERKAIT PEMBERITAAN PEMILIHAN PRESIDEN. In: Bunga Rampai Riset Komunikasi. Desanta Muliavisitama, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, pp. 29-48. ISBN 97 8-623 -7 908-82- I

[img]
Preview
Text
bunga rampai edisi 3.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (11MB) | Preview

Abstract

lrnparsialitas dan objektifitas merupakan keharusan yang dimiliki rncdia massa. Di satu sisi media massa tidak dapat terlepas dari kcpentingan ekonomi maupun politik dan pengaruh kepemilikan. Kckuatan dalam penyampaian pesan secara massif yang dimiliki rnedia massa kerap kali disalahgunakan terlebih ketika media lcrsebut memiliki afrliasi politik tertentu. Tahun 2014 di Indonesia merupakan tahun pemilihan presiden dimana memunculkan banyak hakal calon dengan latar sebagai 'pemilik' media massa. Mengulas kcseharian hingga menghiasi media dengan wajah calon tersebut tontonan yang dijejali kepada khalayak. Hasil penelitian menunjukkan Media massa yang dimiliki politisi cenderung tidak dapat menerpakan objektifitas dan imparsialitas dalam pemberitaannya apabila terkait kepentingan pemilik media lcrsebut. Kato Kunci: Imparsialitas, Obiektifitas, Media Massa, Pemilihan Presiden

Item Type: Book Section
Subjects: J Political Science > J General legislative and executive papers
Divisions: Faculty of Social & Politics Science > Department of Communication
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 13 Feb 2023 08:02
Last Modified: 13 Feb 2023 08:08
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/11455

Actions (login required)

View Item View Item