Pratama, Dhyoba and Nurlaili, Nurlaili and Ns. Nova, Yustisia (2021) GAMBARAN TINGKAT KECEMASAN IBU DALAM MENGHADAPI PERSALINAN PERTAMA DI RUANG MUZDALIFAH DI RUMAH SAKIT HARAPAN DAN DO’A. Other thesis, Universitas Bengkulu.
|
Text (LTA Keperawatan)
LAPORAN TUGAS AKHIR.pdf - Bibliography Download (1MB) | Preview |
Abstract
Kecemasan adalah perasaan takut yang tidak jelas dan tidak didukung oleh situasi. untuk mengetahui bagaimana tingkat kecemasan ibu dalam menghadapi persalinan pertama. Populasi penelitian ini berjumalah 70 orang. Teknik pengambilan sampel berdasarkan kriteria inklusi dan eklusi dengan menggunakan teknik purposive sampling didapatkan sebanyak 34 sampel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa umur ibu yang melahirkan di Ruang Muzdalifah Rumah Sakit Harapan dan Do’a Kota Bengkulu sebagian besar (30,4 %) berusia 26 tahun. tingkat kecemasan ibu yang melahirkan di Ruang Muzdalifah Rumah Sakit Harapan dan Do’a Kota Bengkulu sebagian besar (100%) mengalami tingkat kecemasan sangat berat. Dapat disimpulkan bahwa gambaran tingkat kecemasan ibu dalam mengahadapi persalinan pertama di ruang Muzdalifah Rumah Sakit Harapan dan Do’a Kota Bengkulu mengalami tingkat kecemasan yang berat. Kata Kunci : Kecemasan, Persalinan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Math & Natural Science > Department of Chemistry Science |
Depositing User: | 034 Septi Septi |
Date Deposited: | 22 Feb 2023 05:33 |
Last Modified: | 22 Feb 2023 05:33 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/11458 |
Actions (login required)
View Item |