OKTAVIANI, LOURA and Nugroho, Sigit and Dian, Agustina (2022) ANALISIS DISKRIMINAN DAN REGRESI LOGISTIK BINER TINGKAT KEPUASAN SISWA TERHADAP PELAYANAN SEKOLAH DI SMAN 1 KEPAHIANG. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text
SKRIPSI LOURA OKTAVIANI F1F017005.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (4MB) |
Abstract
Kepuasan merupakan hasil akhir dari interaksi antara harapan dan pengalaman setelah menggunakan jasa atau pelayanan yang telah diberikan, Kualitas pelayanan pendidikan merupakan tolak ukur untuk mengetahui tingkat kesempurnaan yang diharapkan oleh siswa dalam upaya memenuhi kebutuhan dan keinginan siswa akan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat model regresi logistik biner dan fungsi diskriminan terhadap kepuasan siswa pada SMAN 1 Kepahiang dan untuk mengetahui ketepatan klasifikasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi logistik biner dan analisis diskriminan. Model analisis regresi logistik biner dalam penelitian ini yaitu ( ) dan fungsi diskriminan pada penelitian ini yaitu dengan ketepatan klasifikasi menggunakan rumus APER di peroleh ketepatan klasifikasi analisis regresi logistik biner sebesar 66,3% dan ketepatan klasifikasi pada analisis diskriminan yaitu sebesar 67,4%. Kata kunci: Analisis Regresi Logistik
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | 58 lili haryanti |
Date Deposited: | 01 Aug 2023 04:54 |
Last Modified: | 01 Aug 2023 04:54 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/13334 |
Actions (login required)
View Item |