PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ANDROID MENGGUNAKAN ADOBE ANIMATE PADA MATERI VIRUS KELAS X SMA/MA

SIDEBANG, MONIKA LEWISKY BR and Alexon, Alexon and Abdul, Rahman (2022) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN ANDROID MENGGUNAKAN ADOBE ANIMATE PADA MATERI VIRUS KELAS X SMA/MA. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text
MONIKA LEWISKY BR SIDEBANG-A1D018031 (1).pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (15MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran android menggunakan Adobe aimate dan mengetahui kelayakan dari media pembelajaran android pada materi virus. Pengembangan media pembelajaran berbasis android menggunakan model ADDIE dengan 3 tahap yaitu, analisis, desain, pengembangan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan angket. Data di analisis secara deskritif kuantitatif berdasarkan data validasi dan hasil uji respon peserta didik. Materi dalam media pembelajaran android merupakan pokok bahasan materi virus SMA X sesuai dengan standar kompotensi dengan KD 3.4 Kurikulum 2013. Hasil penilaian 2 validator media sebesar 98,5% dengan kategori “Sangat valid”, validasi materi berjumlah 2 orang memperoleh persentase sebesar 95,5% dengn kategori “Sangat valid”, dan validasi bahasa memperoleh hasil sebesar 94,5% dengan kategori “Sangat valid”. Sehingga diperoleh rata-rata persentase dari 6 validator sebesar 96,1% dengan kategori “Sangat valid”. Hasil uji respon peserta didik diperoleh persentase sebesar 96,5% dengan kategori “sangat baik”, sehingga media pembelajaran android menggunakan adobe animate sangat layak digunakan dalam proses pembelajaran. Kata kunci: Adobe animate, Materi virus, Media pembelajaran

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Indonesian Language and Literature Education
Depositing User: 034 Septi Septi
Date Deposited: 03 Oct 2023 03:26
Last Modified: 03 Oct 2023 03:26
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/16556

Actions (login required)

View Item View Item