KAJI EKSPERIMENTAL KARAKTERISTIK MINYAK PELUMAS PIROLISIS DAN DESTILASI LIMBAH OLI BEKAS

SAPUTRA, ANDRIAN NURUL and Puspawan, Angky and Supardi, Nurul Iman (2023) KAJI EKSPERIMENTAL KARAKTERISTIK MINYAK PELUMAS PIROLISIS DAN DESTILASI LIMBAH OLI BEKAS. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Text
SKRIPSI_Andrian Nurul Saputra_G1C018078 - Andrian Nurul Saputra.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (4MB)

Abstract

Pada penelitian ini dilakukan untuk mengetahui karakteristik minyak pelumas hasil pirolisis dan destilasi dari limbah oli bekas serta membandingkan dengan karakteristik dari minyak tanah, solar dan pertalite. Pada pembakaran reaktor yang berisikan limbah oli bekas produk enduro berlangsung dengan memvariasikan temperatur pembakaran sebesar 200oC, 250oC, 300oC, dan 350oC selama 180 menit untuk proses pirolisis setelah itu dilakukan pengujian destilasi minyak pelumas dengan temperatur sebesar 95°C selama 20 menit. Hasil dari pirolisis yang telah dilakukan didapatkan volume tertinggi pada pembakaran 350oC dengan volume sebesar 1200 ml dan untuk randemen sebesar 13.07%, untuk pengukuran massa jenis dilakukan dengan pengkondisian suhu 15oC, 20oC dan 40oC dari hasil yang diperoleh untuk massa jenis dari hasil pirolisis minyak pelumas rentang pada angka 0.766

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Mechanical Engineering
Depositing User: 58 lili haryanti
Date Deposited: 21 Nov 2023 02:44
Last Modified: 21 Nov 2023 02:44
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/17313

Actions (login required)

View Item View Item