Tarigan, David and Wardhana, Dian Eka Chandra and Wulandari, Catur (2024) ANALISIS MAKNA LIRIK LAGU CIPTAAN ISMAIL MARZUKI. Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.
Text (SKRIPSI)
perpus unib david - Ddt Sibero.pdf - Bibliography Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (1MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan makna denotatif dan makna konotatif lagu ciptaan Ismail Marzuki. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Sumber data penelitian ini berasal dari kumpulan lagu nasional ciptaan Ismail Marzuki yang berjudul 1) Rayuan Pulau Kelapa, 2) Bandung Selatan di waktu malam, 3) Juwita Malam, 4) Selendang Sutra, 5) Halo-Halo Bandung, 6) Indonesia Pusaka. Data penelitian ini adalah makna denotatif dan makna konotatif pada lagu ciptaan Ismail Marzuki. Teknik analisis data yang dilakukan adalah 1) Transkripsi data, 2) Mengidentifikasi data, 3) Mengklasifikasi data, 4) Menginterpretasi data dan 4) Simpulan. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diperoleh 1 (satu) makna denotatif dan 10 (sepuluh) makna konotatif pada lagu “Rayuan Pulau kelapa”, 6 (enam) makna denotatif dan 8 (delapan) makna konotatif pada lagu “Bandung Selatan di Waktu Malam”, dan 5 (lima) makna denotatif dan 8 (delapan) makna konotatif pada lagu “ Juwita Malam” . Kata Kunci: Analisis, Makna, Denotatif, Konotatif, Lagu.
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Department of Indonesian Language and Literature Education |
Depositing User: | septi |
Date Deposited: | 14 Oct 2024 08:21 |
Last Modified: | 14 Oct 2024 08:21 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/22254 |
Actions (login required)
View Item |