MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS KELAS PADA SISWA KELAS IIA SD NEGERI 19 KOTA BENGKULU

Sefti, Sefti and Endang , Widi Winarni and Herman , Lusa (2009) MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS KELAS PADA SISWA KELAS IIA SD NEGERI 19 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIB.

[img] Text
Skripsi Sefti FE-2.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan keaktifan dan prestasi belajar siswa Kelas II a SD Negeri 19 kota Bengkulu melalui penerapan Model Pembelajaran Tematik Berbasis Kelas. Hasil yang dicapai dalam penelitian ini adalah Untuk aktivitas guru pada siklus I diperoleh rata-rata skor 67,25 dengan kriteria baik dan pada siklus II diperoleh rata-rata skor 74 dengan kriteria sangat baik. Untuk aktivitas siswa pada siklus I diperoleh rata-rata skor 60,5 dengan kriteria baik dan pada siklus II diperoleh rata-rata skor 72 dengan kriteria sangat baik. Kemudian untuk hasil tes evaluasi pada siklus I pada kompetensi dasar mata pelajaran PKn mendapat nilai ratarata 6,72 dengan persentase ketuntasan 52,77%, kompetensi dasar mata pelajaran Bahasa Indonesia mendapat nilai rata-rata 7,36 dengan persentase ketuntasan 72,22%, kompetensi dasar mata pelajaran IPA mendapat nilai rata-rata 6,95 dengan persentase ketuntasan 58,33%, kompetensi dasar mata pelajaran IPS mendapat nilai rata-rata 6,41 dengan persentase ketuntasan 61,11%, kompetensi dasar mata pelajaran matematika mendapat nilai rata-rata 7,50 dengan persentase ketuntasan 77,77%,dan untuk siklus II diperoleh kompetensi dasar mata pelajaran PKn mendapat nilai ratarata 7,61 dengan persentase ketuntasan 83,33%, kompetensi dasar mata pelajaran Bahasa Indonesia mendapat nilai rata-rata 8,05 dengan persentase ketuntasan 91,66%, kompetensi dasar mata pelajaran IPA mendapat nilai rata-rata 8,08 dengan persentase ketuntasan 88,88%, kompetensi dasar mata pelajaran IPS mendapat nilai rata-rata 7,83 dengan persentase ketuntasan 80,05%, kompetensi dasar mata pelajaran matematika mendapat nilai rata-rata 7,94 dengan persentase ketuntasan 79,44%, Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa proses pembelajaran di Kelas IIa SD Negeri 19 Kota Bengkulu dengan menerapkan model pembelajaran tematik berbasis kelas sudah berjalan dengan baik dan dapat meningkatkan keaktifan dan prestasi belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Elementary School Teacher Education
Depositing User: 012 Adek Adek
Date Deposited: 06 Dec 2013 12:56
Last Modified: 06 Dec 2013 12:56
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/3670

Actions (login required)

View Item View Item