Sugiarto, Agus, Sugiarto, Agus and Lukman, Lukman and Herman , Lusa (2013) PENGARUH PERMAINAN GAME ONLINE POINT BLANK TERHADAP PERILAKU SISWA DI SDN 51 KOTA BENGKULU. Undergraduated thesis, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan .
Text (Thesis)
I,II,III,1-13-agu.fi.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (247kB) |
|
Text (Thesis)
IV,V,LAMP,1-13-agu.fi.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendriskripsikan pengaruh permainan game online point blank terhadap perilaku siswa di SDN 51 Kota Bengkulu. Sampel penelitianini sebanyak 15 siswa laki-laki dari 2 kelas, yaitu kelas 6A dan 6B. Instrumen penelitian yang digunakan berupa lembar observasi dan pedoman wawancara.Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara dengan teknik analisis data Miles dan Huberman. Hasil yang dicapai dalam penelitian ini adalah anak menjadi pemalas, anak sering mengucapkan kata kata tidak baik seperti “brengsek, cacat”, anak-anak mulai menjadi boros, anak kurang berinteraksidengan anggota keluarga yang lainnya karena lebih sering berhubungan dengan komputer, anak-anak sering pulang terlambat kerumah. Selain itu, anak dapat bekerja sama dalam tim ketika anak-anak sedang bermain game online point blank. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa permainan game online point blank memberikan pengaruh negatif dan juga positif pada perilaku anak,
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Education > Department of Elementary School Teacher Education |
Depositing User: | 021 Nanik Rachmawati |
Date Deposited: | 18 Dec 2013 02:13 |
Last Modified: | 18 Dec 2013 02:13 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/4856 |
Actions (login required)
View Item |