Indah Lestari, Ikhlazia and Rini, Indriani (2012) ANALISIS REAKSI PASAR DISEKITAR TANGGAL PERISTIWA MERGER. Undergraduated thesis, Fakultas Ekonomi UNIB.
Text
IKHLAZIA-0.pdf - Bibliography Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (797kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji reaksi pasar disekitar tanggal peristiwa merger di pasar modal Indonesia yang diukur menggunakan abnormal return dan trading volume activity. Pengujian abnormal return dan trading volume activity pada penelitian ini menggunakan alat uji one sample t-test dan paired sample t- test, dengan periode pengamatan dari tahun 2004 - 2009. Windows period pada penelitian ini adalah 15 hari sebelum merger, pada saat pengumuman merger, dan 15 hari sesudah pengumuman merger. Hasil pengujian hipotesis pertama menunjukkan bahwa tidak ada reaksi pada pasar modal terhadap pengumuman merger yang diukur dengan abnormal return, dan tidak ada tidak ada perbedaan reaksi pada pasar modal yang diukur dengan abnormal return sebelum dan sesudah pengumuman merger. Hasil pengujian hipotesis kedua menunnjukkan ada reaksi pada pasar modal terhadap pengumuman merger yang diukur dengan trading volume activity dan tidak ada perbedaan reaksi pada pasar modal yang diukur dengan trading volume activity sebelum dan sesudah pengumuman merger.
Item Type: | Thesis (Undergraduated) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Economy > Department of Accounting |
Depositing User: | 014 Abd. Rachman Rangkuti |
Date Deposited: | 22 Dec 2013 16:42 |
Last Modified: | 22 Dec 2013 16:42 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/5292 |
Actions (login required)
View Item |