Priyadi, Irnanda and Rinaldi, Reza Satria (2014) PERANCANGAN ALAT PENJEJAK MATAHARI PADA APLIKASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA. Project Report. Fakultas Teknik Universitas Bengkulu, Universitas Bengkulu.
|
Archive (Monograph)
PenjejakMatahari-LampB14.pdf - Bibliography Available under License Creative Commons GNU GPL (Software). Download (345kB) | Preview |
Abstract
Penggunaan panel sel surya sebagai sumber energi utama sudah banyak dikembangkan a ikasi industri maupun pada aplikasi rumah tangga. Namun penggunaan panel sel surya tersebut lebih banyak difokuskan sebagai sumber energi terbarukan dan ramah lingkungan. Penelitian-penelitian untuk mengkaji bagaimana mengefisiensikan penggunaan panel surya sebagai surnber energi utama belum banyak dilakukan. Penelitian ini mengkaji bagaimana mengefisiensikan penggunaan panel sel surya melalui rangkaian sistem alat yang disebut alat penjejak matahari. _Alat penjejak matahari yang akan dirancang menggunakan sensor LDR sebagai komponen deteksi arah pergerakan matahari yang dikendalikan secara otomatis oleh mikro konntroller AVR Atmega 2560. Hasil pengujian menunjukkan penggunaan rancangan alat penjajak matahari dapat meningkatkan rata-rata proseniase tegangan keluaran sel surya bisa mencapai 188% bila dibandingkan dengan kondisi sebelum panel sel surya menggunakan sistem alat penjajak matahari
Item Type: | Monograph (Project Report) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Electrical Engineering |
Depositing User: | 021 Nanik Rachmawati |
Date Deposited: | 08 Apr 2014 11:52 |
Last Modified: | 08 Apr 2014 11:52 |
URI: | http://repository.unib.ac.id/id/eprint/7360 |
Actions (login required)
View Item |