KERAGAMAN JENIS LICHEN DI KOTA BENGKULU

Supriyati, Rochmah and Setiawan, Dedi (2014) KERAGAMAN JENIS LICHEN DI KOTA BENGKULU. Project Report. Lembaga Penerbitan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Bengkulu, Universitas Bengkulu.

[img]
Preview
Archive (Monograph)
Laporan Penelitian Rochmah-LICHEN DI KOTA BENGKULU.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (963kB) | Preview

Abstract

Untuk mengetahui keanekaragaman jenis Lichen di Kota Bengkulu, telah dilakukan penelitian dari bulan Juni - Oktober 2013 di Laboratorium Basic Science Jurusan Biologi FMIPA Universitas Bengkulu. Metode yang digunakan adalah metode eksplorasi, pengambilan sampel dilakukan di beberapa lokasi yang dianggap mewakili. Di lapangan sampel difoto dengan substratnya, kemudian dibawa ke laboratorium untuk dibuat herbarium, diamati struktur tubuhnya, dan diidentifikasi. Pada pengambilan sampel saat ini diperoleh 30 jenis lichen, 24 berhasil diidentifikasi, 6 jenis lainnya belum teridentifikasi. Jenis-jenis lichen tersebut memiliki tipe talus crustose (seperti kerak yang melekat pada substrat) dan tipe talus foliose (berupa lembaran seperti daun).

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Faculty of Education > Department of Biology Education
Depositing User: 022 Gofar Ismail
Date Deposited: 05 May 2014 12:28
Last Modified: 05 May 2014 16:03
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/7879

Actions (login required)

View Item View Item