PERSEPSI MAHASISWA ATAS PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN BERPUSAT PADA MAHASISWA, PEMBELAJARAN BERBASIS KASUS, PEMBELAJARAN KOOPERATIF, DAN PENGARUHNYA TERHADAP EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN II (STUDI PADA MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BENGKULU)

Supardi, Supardi and Sriwidharmanely, Sriwidharmanely (2014) PERSEPSI MAHASISWA ATAS PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN BERPUSAT PADA MAHASISWA, PEMBELAJARAN BERBASIS KASUS, PEMBELAJARAN KOOPERATIF, DAN PENGARUHNYA TERHADAP EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN II (STUDI PADA MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BENGKULU). Undergraduated thesis, Universitas Bengkulu.

[img]
Preview
Archive (Thesis)
I,II,III,II-14-sup.FE.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (17MB) | Preview
[img]
Preview
Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,II-14-sup.FE.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (287kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh penerapan metode pembelajaran berpusat pada mahasiswa, pembelajaran berbasis kasus, dan pembelajaran kooperatif terhadap efektifitas pembelajaran mata kuliah akuntansi keuangan lanjutan II beradasarkan persepsi mahasiswa. Sampel yang digunakan oleh peneliti dalam penelitian ini adalah mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Bengkulu, yaitu mahasiswa yang telah mengikuti mata kuliah akuntansi keuangan lanjutan II pada tahun akademik 2010-2011. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode survei. Sampel yang memenuhi kriteria berjumlah 98 mahasiswa, namun hanya sebanyak 94 (95,92%) mahasiswa yang mengisi kuesioner dan kembalikan, dan 4 (4,08%) mahasiswa tidak hadir dan telah menyelesaikan kuliahnya. Data yang dikumpulkan diolah dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh positif penerapan metode pembelajaran berpusat pada mahasiswa, pembelajaran berbasis kasus, dan pembelajaran kooperatif terhadap efektifitas pembelajaran mata kuliah akuntansi keuangan lanjutan II.

Item Type: Thesis (Undergraduated)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economy > Department of Accounting
Depositing User: 023 Dody Sahdani
Date Deposited: 28 Aug 2014 11:06
Last Modified: 28 Aug 2014 11:06
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/8105

Actions (login required)

View Item View Item