HUBUNGAN ANTARA MINAT BACA DENGAN KEMAMPUAN MENULIS PROSA MAHASISWA S1 PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FKIP UNIVERSITAS BENGKULU TAHUN AJARAN 2013/2014

Heriadi , Meddyan and Susetyo, Susetyo and Agus , Trianto (2014) HUBUNGAN ANTARA MINAT BACA DENGAN KEMAMPUAN MENULIS PROSA MAHASISWA S1 PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FKIP UNIVERSITAS BENGKULU TAHUN AJARAN 2013/2014. Masters thesis, Universitas Bengkulu.

[img] Archive (Thesis)
I,II,III,I-14-med-FK.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (986kB)
[img] Archive (Thesis)
IV,V,LAMP,I-14-med-FK.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (985kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan Minat baca, kemampuan menulis karangan prosa, dan hubungan minat baca dan kemampuan menulis karangan prosa pada Mahasiswa pendidikan bahasa dan sastra Indonesia FKIP UNIB. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa S1 Angkatan 2010 Kelas A dan B Pendidikan Bahasa Dan Sastra FKIP Universitas Bengkulu. Sampel yang diambil menggunakan teknik purposif sampling dengan jumlah sampel 22 mahasiswa. Instrumen pengambilan data menggunakan instrumen dokumentasi dan angket. Dari hasil penelitian dapat digambarkan bahwa, 1). Rata-rata minat baca mahasiswa 2,9 (kurang senang); 2). Rata-rata kemampuan menulis karangan prosa mahasiswa adalah 65,77 (Lebih dari cukup), 3). Tidak Terdapat hubungan signifikan antara minat baca dengan kemampuan menulis prosa.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Postgraduate Program > Magister Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: 022 Gofar Ismail
Date Deposited: 12 Nov 2014 01:26
Last Modified: 12 Nov 2014 01:26
URI: http://repository.unib.ac.id/id/eprint/9547

Actions (login required)

View Item View Item