PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS (Studi pada Kelompok B di TK IT Syuhadah Kota Bengkulu)

Anggraini, Sintia and Nina, Kurniah and Alexon, Alexon (2025) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS (Studi pada Kelompok B di TK IT Syuhadah Kota Bengkulu). Masters thesis, Universitas Bengkulu.

[thumbnail of Tesis] Archive (Tesis)
TESIS TIA - Sintia Anggraini.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (6MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mewujudkan media
video interaktif yang efektif digunakan oleh guru dalam
meningkatkan berpikir kritis pada anak usia dini. Metode
penelitian dalam peneletian ini yaitu penelitian pengembangan
Research and Deplopment (RnD) menggunakan posedur
penelitian Analysis, Desaign, Devloment, Implementation,
Evaluation (ADDIE) dan menggunakan eksperimen desain one
group, populasi pada penelitian adalah 25 orang anak dengan
dua sekolah yang berbeda. 10 anak pada TK Ar-Syaka Kota
Bengkulu digunakan pada uji terbatas, 15 anak pada TK IT
Syuhadah Kota Bengkulu untuk uji luas, teknik pengambilan
sampel pada penelitian ini yaitu sampel jenuh yang mana
semua populasi di gunakan, teknik pengumpulan data
menggunakan observasi, wawancara, skala penilaian produk
dan tes, analisis data yang digunakan yaitu skor rata-rata dan
uji �ℎ����� . Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan
bahwa media video interaktif yang dikembangkan layak
digunakan dan dapat meningkatkan berpikir kritis pada anak
usia dini.
Kata kunci : Video Interaktif, Berfikir Kritis

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Septi, M.I.Kom
Date Deposited: 14 May 2025 02:57
Last Modified: 14 May 2025 02:57
URI: https://repository.unib.ac.id/id/eprint/23447

Actions (login required)

View Item
View Item