PENERAPAN METODE BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL DAN MOTORIK KASAR ANAK USIA DINI (Studi Pada Kelompok B di RA Mutiara Bunda Kota Bengkulu)

Sari, Noti Pundawa and Nina, Kurniah and Nesna, Agustriana (2025) PENERAPAN METODE BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL DAN MOTORIK KASAR ANAK USIA DINI (Studi Pada Kelompok B di RA Mutiara Bunda Kota Bengkulu). Masters thesis, Universitas Bengkulu.

[thumbnail of TESIS] Text (TESIS)
TESIS_NOTI PUNDAWA SARI_TP - Noti Pundawasari.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).

Download (8MB)

Abstract

Kemampuan sosial dan motorik kasar merupakan aspek penting
dalam perkembangan anak usia dini, namun sering kali kurang mendapat
perhatian dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk
mendeskripsikan penerapan metode bermain, khususnya permainan
tradisional, serta menganalisis efektivitasnya dalam meningkatkan
keterampilan sosial dan motorik kasar anak usia dini di RA Mutiara Bunda
Kota Bengkulu. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas
(PTK) dan quasi-eksperimen, dengan teknik pengumpulan data melalui
lembar observasi dan analisis menggunakan persentase, rata-rata dan uji-
t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode bermain mampu
meningkatkan keterampilan sosial dan motorik kasar anak secara
signifikan. Pada keterampilan sosial, terjadi peningkatan skor rata-rata dari
2,0 pada siklus pertama, menjadi 2,8 pada siklus kedua, dan 3,7 pada
siklus ketiga. Sementara itu, keterampilan motorik kasar meningkat dari 2,1
menjadi 2,7, dan mencapai 3,8 pada siklus ketiga. Selain itu, hasil quasi-
eksperimen menunjukkan kelas eksperimen memperoleh skor rata-rata
3,7, sedangkan kelas kontrol hanya 2,1. Hal ini membuktikan bahwa
metode bermain efektif dalam mengembangkan kemampuan sosial dan
gobak sodor. Metode ini layak diterapkan sebagai alternatif pembelajaran
yang menyenangkan dan bermakna bagi anak usia dini.
.
Kata kunci: metode bermain, keterampilan sosial, keterampilan
motorik kasar

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Postgraduate Program > Master of Educational Technology Program
Depositing User: Septi, M.I.Kom
Date Deposited: 07 Oct 2025 04:39
Last Modified: 07 Oct 2025 04:39
URI: https://repository.unib.ac.id/id/eprint/27867

Actions (login required)

View Item
View Item

slot gacor terbaik

slot gacor terpercaya

Situs Resmi Bisawd

slot gacor 4d

Slot Terpercaya

Slot Gacor bet 200