Sukarmen, Sukarmen and Yefriza, Yefriza and Handoko, Hadiyanto (2019) EFEKTIVITAS ALOKASI DANA DESA DI KECAMATAN KARANG JAYA KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA. Masters thesis, Universitas Bengkulu.
13 Tesis Sukarmen.pdf - Bibliography
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (3MB)
Abstract
Alokasi Dana Desa merupakan Dana yang di Alokasikan oleh Pemerintah
Kabupaten untuk Desa, yang bersumber dari bagian dana perimbangan keuangan
Pusat dan Daerah yang diterima oleh Kabupaten. Besarnya Alokasi Dana Desa
yang diterima setiap desa akan sangat bervariasi sesuai dengan karakter kebutuhan
desanya.Kecamatan Karang Jaya terdiri dari 14 Desa yaitu: Desa Bukit Ulu,
Sukaraja, Lubuk Kumbung, Muara Batang Empu, Tanjung Agung, Rantau
Telang, Suka Menang, Terusan, Muara Tiku, Embacang Baru, Embacang Lama,
Rantau Jaya, Bukit Langkap, Embacang Baru Ilir. Pada tahun 2017, Kecamatan
Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utarra mendapatkan kuncuran Dana Desa
(DD) sebesar Rp 11.897.324.888, dan Alokasi Dana Desa (ADD) sebesar Rp
2.309.000.000, yang diperuntukkan untuk 14 Desa. Penerima DD dan ADD
tertinggi di Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara yaitu Desa
Terusan dengan jumlah DD dan ADD sebesar Rp 1.068.530.131. Sedangkan
penerima DD dan ADD terendah di Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi
Rawas Utara yaitu Desa Embacang Lama sebesar Rp 933.513.230.Tujuan dari
penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa efektivkah Alokasi Dana Desa di
Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara. Tahun Anggaran 2017.
Jenis penelitian ini adalah penelitian eksplanatori (explanatory research).Alat
analisis yang digunakan adalah metode kuantitatif, dengan menggunakan skala
likert.Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif dan kualitatif.Sumber data
penelitian ini adalah data primer dan data sekunder.Metode pengumpulan data
dalam penelitian ini dengan menggunakan wawancara dan penyebaran
kuesioner.Dari penelitian ini menunjukkan bahwa Aokasi Dana Desa di
Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara masih kurang efektif.
Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Alokasi Dana Desa di Kecamatan
Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara masih kurang efektif, hal ini
disebabkan karena dalam Perencanaan, pelaksanaan dan Pertanggungjawaban dari
Alokasi Dana Desa di Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara
belum tercapai dengan baik. Selain itu peneliti juga menemukan berbagai faktor
penghambat Alokasi Dana Desa diantaranya: Sumber Daya Manusia, meliputi:
Tingkat Pendidikan Pengelola Alokasi Dana Desa Berpengaruh terhadap
Pelaksanaan Alokasi Dana Desa, Tingkat Pemahaman Pengelola Alokasi Dana
Desa Berpengaruh terhadap Pelaksanaan Alokasi Dana Desa, Tingkat
Kemampuan Parangkat Desa Berpengaruh terhadap Pelaksanaan Alokassi Dana
Desa, Kinerja Masyarakat Pengelola Alokasi Dana Desa mempengaruhi
Pelaksanaan Alokasi Dana Desa, Tingkat Kompetensi/Keahlian Masyarakat
viii vii
Berpengaruh dalam Pelaksanaan Alokasi Dana Desa. Partisipasi Masyarakat,
meliputi: Adanya Partisipasi Masyarakat dalam Musrenbang, Adanya Partisipasi
Masyarakat dalam Evaluasi Masyarakat, Adanya Partisipasi Masyarakat dalam
Pertanggungjawaban, Adanya Partisipasi Masyarakat dalam Penyusunan Laporan
pertanggungjawaban, Adanya Partisipasi Masyarakat dalam Pengawasan.
Informasi, meliputi: Adanya Trasparansi Perencanaan Alokasi Dana Desa,
Adanya Transparansi Pelaksanaan Alokasi Dana Desa, Adanya Transparansi
Pengawasan Alokasi Dana Desa, Adanya Informasi Kepada Masyarakat tentang
Pelaksanaan Alokasi Dana Desa, Adanya Informasi Kepada Masyarakat tentang
Pengawasan Alokasi Dana Desa.
Agar Efektivitas Alokasi Dana Desa di Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi
Rawas Utara lebih baik untuk kedepannya, maka diharapkan Kecamatan Karang
Jaya Kabupaten Musi Rawas Utara memperbaiki pengelolaan Alokasi Dana Desa,
Sehingga Alokasi Dana Desa di Kecamatan Karang Jaya Kabupaten Musi Rawas
Utara lebih efek
| Item Type: | Thesis (Masters) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
| Divisions: | Postgraduate Program > Master of Applied Economics Program |
| Depositing User: | 56 nanik rahmawati |
| Date Deposited: | 10 Nov 2025 08:05 |
| Last Modified: | 10 Nov 2025 08:05 |
| URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/31414 |

