Afriyanti, Yani and Sigit, Nugroho and Jose, Rizal (2012) PERAMALAN CURAH HUJAN DENGAN MODEL AUTOREGRESSIVE CONDITIONAL HETEROSCEDASTICITY (ARCH). ['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined] thesis, Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam UNIB.
![Skripsi.pdf [thumbnail of Skripsi.pdf]](https://repository.unib.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Skripsi.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (1MB)
Abstract
Curah hujan adalah banyaknya air yang jatuh ke permukaan bumi. Beberapa faktor yang
mempengaruhi curah hujan yaitu kelembaban udara, tekanan udara, suhu udara,
kecepatan angin. Salah satu teknik peramalan dalam statsitika adalah metode deret
waktu (Time Series). Pada curah hujan biasanya memiliki variansi return yang tidak
konstan di setiap titik waktunya (heteroskedastisitas). Melalui model Autoregresive
Conditional Heteroscedasticity (ARCH) sifat heteroskedastik dapat menjadi
pertimbangan dalam pengambilan keputusan dan kebijakan. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui dan mengeksplorasi prosedur untuk menentukan model
Autoregressive Conditional Heteroscedasticity (ARCH). Model ARCH menghitung
varians bersyaratnya dengan bergantung pada kuadrat error periode sebelumnya.
Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus atau penelitian terapan (applied
research). Peramalan adalah kegiatan untuk memperkirakan apa yang akan terjadi di
masa yang akan datang dengan melihat prilaku / karakteristik dari data. Berdasarkan
hasil pengolahan data curah hujan diperoleh model AR dengan orde 1 dan besarnya
variansi berfluktuasi pada bulan selanjutnya.
Item Type: | Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined]) |
---|---|
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions: | Faculty of Math & Natural Science > Department of Math Science |
Depositing User: | 014 Abd. Rachman Rangkuti |
Date Deposited: | 15 Dec 2013 10:36 |
Last Modified: | 15 Dec 2013 10:36 |
URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/4354 |