Nurjanah, Nurjanah and Rufran, Zulkarnain and Agus, Makmurtomo (2012) BUDIDAYA LELE KOLAM TERPAL OLEH MASYARAKAT MISKIN UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN KELUARGA DI KELURAHAN LEMPUING. ['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined] thesis, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan UNIB.
![Skripsi Nurjanah-0.pdf [thumbnail of Skripsi Nurjanah-0.pdf]](https://repository.unib.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Skripsi Nurjanah-0.pdf - Bibliography
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons GNU GPL (Software).
Download (2MB)
Abstract
enelitian ini bertujuan untuk mengetahuai secara pasti apakah budidaya lele kolam
terpal oleh masyarakat miskin di Kelurahan Lempuing mampu meningkatkan pendapatan
keluarga. Permasalahan yang diteliti dalam penelitian ini adalah: 1) Bagaimanakah wujud
kemandirian masyarakat di Kelurahan Lempuing dalam pengelolaan budidaya lele kolam
terpal. 2) Bagaimanakah kreatifitas masyarakat dalam pengelolaan budidaya lele kolam
terpal. 3) Bagaimanakah sikap dan tindakan masyarakat pengelola budidaya lele kolam
terpal dalam menghadapi masalah dan memecahkan masalah budidaya lele kolam terpal. 4)
Bagaimanakah analisis produksi yang dilakukan oleh masyarakat pengelola budidaya lele
kolam terpal.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif
dengan menggunakan pendekatan study kasus. Teknik pengumpulan data yang diguanakan
dalam penelitian ini adalah teknik observasi, teknik wawancara, teknik dokumentasi.
Informan dalam penelitian ini adalah masyarakat pengelola budidaya lele kolam terpal
yang berada di kelurahan lempuing, khususnya RT. 11, RW. 03.
Dari hasil dan pembahasan penelitian diperoleh beberapa kesimpulan: Pertama,
Masyarakat miskin pengelola budidaya lele kolam terpal di Kelurahan Lempuing
khususnya RT. 11, RW. 03 mampu memanfatakan bantuan hibah yang diberikan oleh
pihak DKP dan Wali Kota dengan baik, dan saat ini masyarakat miskin pengelola budidaya
lele kolam terpal sudah mampu mandiri dalam mengatasi persoalan perekonomian
keluarga. Ke dua, Masyarakat pengelola budidaya lele kolam terpal telah memiliki
keratifitas dalam budidaya lele kolam terpal. Mereka mampu bertahan dan bersaing dengan
pembudidaya ikan lele lainnya, menyiasati harga pakan yang mahal dengan memanfaatkan
potensi alam yang ada. Ke tiga, Masyarakat pengelola budidaya lele kolam terpal memiliki
sikap pantang menyerah, gigih, dan ulet dalam menghadapi masalah dan mencari solusi
masalah yang muncul/ ada. Ke empat, Pemasaran yang dilakukan masyarakat adalah
dengan menghubungi pedagang atau pengumpul langsung dan ada juga konsumen yang
langsung datang kelokasi untuk membeli hasil budidaya ikan lele.
Item Type: | Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_ut' not defined]) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Faculty of Education > Department of Guidance and Counseling Education |
Depositing User: | 014 Abd. Rachman Rangkuti |
Date Deposited: | 19 Dec 2013 08:42 |
Last Modified: | 19 Dec 2013 08:42 |
URI: | https://repository.unib.ac.id/id/eprint/4998 |